Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan bahwa Kapolri masih dijabat oleh Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Jokowi menyebut polisi saat ini bekerja keras membantu masyarakat.
"Kapolrinya masih Pak Listyo Sigit Prabowo, udah," kata Jokowi di Bandung, Jawa Barat, Kamis (13/10/2022). Jokowimengatakan hal itu saat menjawab pertanyaan apakah sudah waktunya Kapolri diganti.
Jokowi menambahkan,...
PCNU Malang Buka Posko Terpadu Peduli Tragedi Kanjuruhan
MALANG, Liputan Terkini - Tragedi di stadion Kanjuruhan, 1 Oktober 2022 yang lalu, menyisakan duka mendalam bagi ratusan anggota keluarga para korban. Meski demikian insiden Kanjuruhan bukan hanya menjadi duka Malang, namun duka Jawa Timur dan bahkan duka Indonesia.
Prihatin akan hal itu,...
AKBP Wimboko, SIK Jenguk Korban Tragedi Kanjuruhan Asal Bondowoso, Dirawat di RS Koesnadi
Bondowoso, Jadwal pertandingan malam disebut menjadi salah satu persoalan yang layak mendapat perhatian di balik terjadinya tragedi kerusuhan di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur. Tragedi kerusuhan di Stadion Kanjuruhan terjadi setelah laga Liga 1 antara tuan rumah...
Polres Bondowoso bersama Bonek dan Aremania bersatu bersama mendoakan Korban Tragedi Kanjuruhan Malang
Berita Polisi Bondowoso, Kapolres Bondowoso AKBP Wimboko, SIK Pimpin Doa Bersama Atas Tragedi Kanjuruhan yang terjadi pada hari Sabtu 01/10 2022 kemarin di Stadion Kanjuruhan Malang. Kegiatan Doa bersama ini dilaksanakan oleh Polres Bondowoso pada hari Selasa...
274 orang jemaah umrah gratis dari Jhonlin Group, dilepas keberangkatannya dari Masjid Al Falah, Tanah Bumbu, 28/9/2022. (Antara/HO-Istimewa)
Tanah Bumbu Sebanyak 870 warga Kabupaten Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan, berangkat umrah gratis, dengan fasilitasi dari perusahaan Jhonlin Group
Keberangkatan untuk kelompok terbang (kloter) pertama sebanyak 274 orang dilepas dari Masjid Al Falah,...
Melihat lahan kosong terbakar, Polsek Gunung Anyar Bersama PMK lakukan Pemadaman , hal ini adalah Guna Terciptanya Rasa Aman, Polsek Gunung Anyar Sosialisasi Antisipasi Kebakaran Lahan
BERITA POLISI SURABAYA, Liputan Terkini – Guna terciptanya rasa aman dan nyaman bagi warga, jajaran Polsek Gunung Anyar lakukan sosialisasi antisipasi kebakaran lahan kosong...
Hadapi Krisis Dunia, Subsidi Harus Lebih Menguntungkan Masyarakat Kurang Mampu
Jakarta Pusat, Kominfo - Presiden Joko Widodo menyampaikan bahwa pemerintah telah memutuskan untuk mengalihkan sebagian subsidi dari bahan bakar minyak (BBM) untuk bantuan yang lebih tepat sasaran. Presiden mengatakan, beberapa jenis BBM yang selama ini mendapatkan subsidi akan mengalami penyesuaian...
Kenaikan Harga BBM Sudah Sewajarnya Terjadi, Kenapa Begitu....?!
SURABAYA - Pemerintah menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) bukan tanpa sebab dan bukan tanpa alasan. Kenaikan harga BBM sudah sewajarnya terjadi. Sabtu (03/9/2022).
Kenapa begitu ...?!
Dikutip dari laman Kementerian Keuangan, bahwa kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) akan mengurangi beban subsidi dan...
Kinerja Triwulan I dan II 2022 Ciamik, PT Pradiksi Gunatama Tbk (PGUN) Berencana Akusisi Lahan 2.000 Hektare
JAKARTA – Setelah mencetak kinerja ciamik di triwulan I dan triwulan II tahun 2022, PT Pradiksi Gunatama Tbk yang bergerak di bidang pengolahan kelapa sawit dan berkode emiten PGUN, berencana membeli lahan kebun...
DETIK.IN - Lahan terbakar di Bondowoso telah terjadi kembali, kali ini ada beberapa titik di beberapa desa dan kecamatan. Kapolres Bondowoso, AKBP Wimboko, S.I.K. bersama anggota, turun langsung ke lokasi guna melaksanakan pengecekan titik api di lahan yang terbakar.
Guna memastikan situasi dan kondisi api di masing - masing lokasi....