Polrestabes Surabaya mengadakan apel gelar pasukan Operasi Zebra Semeru 2022, Senin (3/10/2022). Kegiatan yang dipimpin Kapolrestabes Surabaya, Kombes Pol Akhmad Yusep Gunawan, diawali dengan mengheningkan cipta atas tragedi di Stadion Kanjuruhan Malang.
Polrestabes Surabaya bersama tiga pilar di Kota Pahlawan menggelar Operasi Zebra Semeru2022 selama 14 hari, mulai hari ini sampai 16 Oktober mendatang....
Memiliki Dedikasi dan Loyalitas Tinggi, Perwira Pertama Polres Tanah Laut Menerima Anugerah Kenaikan Pangkat Pengabdian
Polres Tanah Laut menggelar Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat satu perwira pertama Polres Tanah Laut yang menerima anugerah kenaikan pangkat pengabdian satu tingkat lebih tinggi menjadi Komisaris Polisi (Kompol), bertempat dipangan Mapolres Tanah Laut, Senin...
Kapolres Tanah Laut, AKBP AKBP Rofikoh Yunianto, S.I.K. pimpin apel gelar pasukan Operasi Zebra-Intan 2022. Bertempat di lapangan apel Mapolres Tanah Laut, Senin (3/10).
Dalam amanat Dirlantas Lantas Polda Kalsel yang dibacakan oleh Kapolres Tanah Laut, disebutkan pelaksanaan Operasi Zebra 2022 ini lebih mengedepankan kegiatan preemtif, preventif dan didukung pola...
Kapolres Tanah Laut, AKBP AKBP Rofikoh Yunianto, S.I.K. pimpin apel gelar pasukan Operasi Zebra-Intan 2022. Bertempat di lapangan apel Mapolres Tanah Laut, Senin (3/10).
Dalam amanat Dirlantas Lantas Polda Kalsel yang dibacakan oleh Kapolres Tanah Laut, disebutkan pelaksanaan Operasi Zebra 2022 ini lebih mengedepankan kegiatan preemtif, preventif dan didukung pola...
AKBP Wimboko, SIK Jenguk Korban Tragedi Kanjuruhan Asal Bondowoso, Dirawat di RS Koesnadi
Bondowoso, Jadwal pertandingan malam disebut menjadi salah satu persoalan yang layak mendapat perhatian di balik terjadinya tragedi kerusuhan di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur. Tragedi kerusuhan di Stadion Kanjuruhan terjadi setelah laga Liga 1 antara tuan rumah...
Polres Bondowoso bersama Bonek dan Aremania bersatu bersama mendoakan Korban Tragedi Kanjuruhan Malang
Berita Polisi Bondowoso, Kapolres Bondowoso AKBP Wimboko, SIK Pimpin Doa Bersama Atas Tragedi Kanjuruhan yang terjadi pada hari Sabtu 01/10 2022 kemarin di Stadion Kanjuruhan Malang. Kegiatan Doa bersama ini dilaksanakan oleh Polres Bondowoso pada hari Selasa...
Berita Sepak Bola -- Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD membeberkan alasan polisi membeberkan gas air mata ke arah penonton di Stadion Kanjuruhan, Malang, pada Sabtu (1/10).
Mengingat gas air mata tidak boleh digunakan untuk meredam massa di dalam pertandingan sepak bola seperti diatur dalam ketentuan FIFA pada Bab...
Kunjungi Korban Tragedi Kerusuhan Di Kanjuruhan Kapolri Janji Usut Tuntas
Berita Polisi - Kejadian kerusuhan yang terjadi di Kanjuruhan menyisakan duka mendalam, juga menjadi perhatian Nasional. Kedatangan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Zainudin Amali, Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Indonesia (PSSI), Mochammad Iriawan, serta Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri), Listyo...
Faiqotul Hikmah, Wanita Fans Arema FC ini Ditemukan Meninggal Dalam Stadiun
Kedatangan jenazah korban kerusuhan pascapertandingan Arema FC vs Persebaya Surabaya di Stadion Kanjuruhan, Malang diwarnai tangis histeris keluarga. Jenazah Faiqotul Hikmah, 22 tahun, warga Pakem Kecamatan Sumbersari Jember dibawa menggunakan mobil ambulans. Jenazah yang datang pada Minggu (2/10/2022) siang...
Total ada 127 orang tewas dalam kerusuhan yang terjadi di Stadion Kanjuruhan Kepanjen, Kabupaten Malang. Data ini dikonfirmasi oleh kepolisian yang dihimpun dari beberapa rumah sakit yang menjadi tujuan jenazah.
Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta memastikan ada 127 orang yang meninggal dunia karena kerusuhan di pertandingan Sabtu malam...